Thursday, November 18, 2010

Trik Super Efektif Menghadapi Wawancara

Wawancara merupakan proses penting untuk mendapatkan pekerjaan. Berhasil tidaknya Anda mendapatkan pekerjaan salah satunya ditentukan oleh proses wawancara. Banyak mereka yang mempunyai kemampuan diatas rata-rata atau genius, tetapi gagal dalam proses ini. Sikap dan karakter diri Anda, kematangan Anda dalam berfikir, atau bahkan persiapan yang Anda lakukan untuk menghadapi wawancara secara langsung akan mempengaruhi hasil dari wawancara. Berikut trik super efektif dalam menghadapi wawancara, baik wawancara pertama Anda maupun bagi Anda yang sudah sering melakukan wawancara.

1. Tiba lebih awal. Rencanakan untuk tiba lebih awal dari jadwal yang telah ditentukan. Dengan waktu yang masih tersisa sebelum wawancara, Anda dapat gunakannya untuk mengatur emosi, mengontrol stres yang tidak perlu, mengumpulkan pikiran agar tetap fokus, dan menyempurnakan persiapan Anda lainnya seperti pakaian dan make up Anda.

2. Jabat tangan interviewer dengan tegas dan biarkan interviewer memulai pembicaraan. Saat Anda bertemu dengan interviewer , pandanglah kedua matanya dan jabatlah tangannya dengan tegas. Interviewer akan mengetahui karakter Anda melalui cara Anda berjabat tangan. Berikan kesempatan kepada interviewer untuk memulai pembicaraan. Misalnya menanyakan nama Anda, menjelaskan tugas Anda, dan posisi Anda. Hal ini akan memberikan kempatan kepada Anda untuk mencerna informasi dari interviewer.

3. Berikan jawaban yang singkat dan jelas. Dalam sebuah wawancara ada beberapa pertanyaan kunci yang sebaiknya Anda jawab dengan singkat namun jelas. Contohnya “Apa yang menjadi alasan Anda untuk hengkang dari perusahaan sebelumnya?”, “Apa yang menjadi kelebihan dan kekurangan Anda?”, “Kesalahan apa yang pernah Anda perbuat dan bagaimana mengatasinya?” dan sebagainya. Usahakan Anda menjawab semua pertanyaan yang diberikan sesuai dengan jalur dan jangan memberikan jawaban yang akan menimbulkan pertanyaan baru atau membingungkan interviewer.

4. Aktif dalam percakapan. Ciptakan hubungan yang akrab dengan interviewer dan ajukan pertanyaan yang berhubungan dengan pekerjaan yang Anda lamar. Misalnya peraturan perusahaan, kebijaksanaan perusahaan yang Anda dapatkan jika diterima untuk bekerja (Jamsostek, tunjangan hari raya, dll).

5. Tetap rendah hati. Walaupun Anda sudah cukup berpengalaman, terapkanlah sikap rendah hati. Jangan sampai Anda meremehkan persyaratan dan pertanyaan yang diberikan oleh interviewer. Jawab pertanyaan dengan senyuman dan jawaban yang mengesankan. Sikap rendah hati akan sangat disukai walaupun Anda sudah mempunyai segudang pengalaman kerja karena hal inilah yang mencerminkan sikap Anda nantinya jika Anda diterima untuk bekerja.

6. Perlihatkan minat dan semangat. Ekspresi wajah Anda akan sangat berpengaruh pada kesan interviewer terhadap Anda. Ekspresi yang monoton tidak akan membuat interviewer berminat dan yakin akan kemampuan Anda. Cerikan tentang pengalaman yang telah anda jalani dengan ekspresi yang bersemangat dan yakinkan interviewer bahwa Anda akan sukses melakukan pekerjaan yang baru nantinya berkat pengalaman dimasa lalu.

7. Menetapkan harapan Anda. Pada umumnya, sebelum dilakukannya wawancara Anda diharuskan mengisi formulir interview yang berisikan informasi tambahan yang dibutuhkan oleh perusahaan untuk menyeleksi kandidatnya, termasuk salary dan fasilitas yang diharapkan. Jangan mematok harga yang tidak rasional. Lebih bijak jika Anda megukur terlebih dahulu kemampuan Anda bukan mengikuti keinginan Anda, lalu simpulkan seberapa layak Anda mendapatkan salary dan fasilitas jika Anda diterima untuk bekerja di perusahaan tersebut. Jangan lupa untuk mencari informasi standard salary perusahaan dari karyawan, internet dan beberapa buku panduan lainnya. Contohnya, untuk standar gaji lulusan S1, D3, SMA sederajat dan sebagainya. Lebih banyak informasi yang Anda dapatkan akan lebih mematangkan persiapan Anda untuk wawancara.

8. Jangan menceritakan kelemahan perusahaan sebelumnya. Ada beberapa interviewer yang memancing peserta wawancara untuk mencari selah agar Anda mencerikan kelemahan perusahaan dimana Anda bekerja sebelumnya. Hindari menceritakan kelemahan perusahaan, atasan bahkan lingkungan kerja Anda sebelumnya. Ada beberapa asumsi dari sang interviewer jika Anda terpancing dengan pertanyaan ini “Jika Anda mengundurkan diri dari perusahaannya, akan sangat memungkinkan jika Anda juga akan menceritakan kelemahan perusahaannya” Agar tidak terpancing dengan tipe pertanyaan seperti ini, persiapkanlah jawaban Anda sebelum menghadapi wawancara. Ingat, Bukan berarti Anda harus berbohong untuk menutupi kelemahan perusahaan sebelumnya. Intinya buatlah jawaban yang sekreatif mungkin dan tidak manipulatif.

9. Ucapkan terima kasih dan follow up. Setelah wawancara selesai jangan lupa ucapkan terima kasih pada interviewer karena Anda telah diberikan kesempatan untuk wawancara meskipun Anda nantinya tidak diterima bekerja di perusahaan tersebut atau tidak tertarik pada pekerjaaan tersebut. Dan jangan lupa untuk follow up, sejauh mana hasil dari wawancara. Anda bisa menghubungi perusahaan untuk menanyakan hasil wawancara.

Anda harus berjiwa besar jika Anda tidak diterima untuk bekerja, tetapi setidaknya Anda mendapatkan pengalaman dan ilmu dari wawancara tersebut, sehingga Anda akan mempunyai gambaran dan dapat mengantisipasi apa yang akan terjadi dikemudian hari jika Anda menghadapi wawancara.

Remember ! Kegagalan adalah proses dari pembelajaran.

Sumber:

Sekolah Yuuk !!

Lowongan Kerja November 2010 BUMN Istaka Karya

Istaka KaryaPT Istaka Karya (Persero) is a state-owned enterprise working in general construction services and it was initially established under the name of PT. ICCI (Indonesian Consortium of Construction Industries) consisting of eighteen (18) major contracting companies in Indonesia. Its determination in construction field was shown in the accomplishments in 1985, including its success in handling various projects worth US$ 200 million in Saudi Arabia.

Curently we are looking for a bright talent and achiever individual to:

Legal Officer (LO) (Jakarta Raya)
Requirements:

* Male/Female, age max 26 years old
* Bachelor degree of law form reputable university
* Having max 1-3 years experiences in handling legal matters
* English & Computer literate
* Mature, self motivated, and having good communication skill
* Fresh Graduate are welcome to apply

MT for Finance & Accounting (FA) (Jakarta Raya)
Requirements:

* Male/Female, age max 26 years old
* Bachelor degree of accounting from reputable university (Min. GPA 3.0)
* Has strong leadership, self confidence, high motivated, able to work in a team
* Fluent in English & Computer literate
* Fresh Graduate are welcome to apply

Civil Engineer (CE) (Jakarta Raya)
Requirements:

* Male/Female, age max 26 years old
* Bachelor degree of civil engineering from reputable university (Min. GPA 3.0)
* Has strong leadership, self confidence, high motivated, able to work in a team
* Fluent in English & Computer literate
* Fresh Graduate are welcome to apply

Please send your application letter and comprehensive resume with latest photo to:

PT ISTAKA KARYA (PERSERO)
DIVISI SDM
Graha Iskandarsyah 9th floor
Jl Iskandarsyah Raya No. 66 Kebayoran Baru
Jakarta Selatan 12160.
Or
Email: divsdm@istaka.co.id

Sekolah Yuuk !!

Lowongan Kerja November 2010 Bank BNI

Bank Negara Indonesia’s role as the circulation and central bank was duly terminated in 1949 following the government’s appointment of the former Dutch-controlled bank, De Javasche Bank, as Indonesia’s Central Bank. The Bank, subsequently designated as a development bank, was later granted the rights to provide foreign reserve services that allowed it access to direct foreign transactions. We are currently seeking suitable candidates for the following position:

Enterprise Risk Management (ERM)

Position Requirements

* Min. Bachelor degree of IT, Math, or Statistic from reputable University
* Min. 1 year experience in Banking area
* Fresh Graduates are welcome to apply
* Min. GPA 2.75 (PTN), and 3.00 (PTS)
* Male preffered
* Contract based
* Closing date : November 21, 2010

To apply : Lowongan BNI

Sekolah Yuuk !!

Lowongan Kerja November 2010 Gikoko Kogyo Indonesia

GIKOKO is an engineering and manufacturing company specializing in Air Quality Management and Biomass Energy Power Plants construction projects. Gikoko has special knowledge in Kyoto Protocol's CDM incentive scheme and network with carbon finance market and develop Public Private Partnership with local goverments in waste management sectors. Gikoko is certified to ISO9001 international quality management system, ISO 18001 for Occupational Health and Safety management, obtained prestigious American Society of Mechanical Engineers' Power Boiler and Pressure Vessel certificate of authorization.

PT Gikoko Kogyo Indonesia has immediate vacancy for the following position :

PPC Officer
Requirement:

* Female, max 30 years old
* Min S1 in Industrial Engineering from reputable university with GPA min 3.00
* Having max 3 years of experience as PPC Officer
* Having experience in organizing event and / or involved in organization
* Having good communication skill
* Good in English both oral and written
* Computer literacy (Ms Office, Ms Project )
* Highly motivated and energetic hard worker
* Able to work pressure with minimum supervision

Please send your with complete resume and latest photograph to :

HUMAN RESOURCES DEPARTMENT
PT.GIKOKO KOGYO INDONESIA
PO BOX 4626 JKT 10046
Or Email to
humanresources@gikoko.co.id

Sekolah Yuuk !!

saat nya perubahan !!!!

Sekolah Yuuk !!

Thursday, September 9, 2010

Takbir berkumandang. Selamat Idul Fitri 1431 H.

Sekolah Yuuk !!

Wednesday, September 8, 2010

Lowongan Kerja Sekretaris di Bank BTN Pusat Jakarta September 2010

PT. Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk. membuka kesempatan bekerja untuk mengisi posisi Sekretaris pada Kantor Cabang dan Kantor Pusat (Divisi) dengan persyaratan sebagai berikut :

SEKRETARIS

Persyaratan:

* Wanita, WNI
* Berpenampilan menarik, tinggi badan min. 160 cm, berat badan prosorsional
* Usia maksimal 25 tahun & belum menikah
* Pendidikan minimal D3, diutamakan jurusan Sekretaris atau Kehumasan
* IPK minimal 2,75 (skala 4,00)
* Mampu berkomunikasi dalam Bahasa Inggris (minimal pasif)
* Mampu mengoperasikan komputer, minimal MS Office.

Bagi yang berminat dan memenuhi persyaratan tersebut di atas, dapat mengirimkan surat lamaran dengan melampirkan dokumen sebagai berikut :

* Pasfoto berwarna ukuran 3×4
* Foto seluruh badan ukuran postcard
* Curriculum Vitae
* Fotocopy ijazah terakhir dan transkrip nilai yang dilegalisir
* Surat keterangan sehat dari Rumah Sakit/Puskesmas
* Fotocopy akte kelahiran
* Fotocopy kartu keluarga

Berkas lamaran dimasukkan ke dalam amplop berwarna cokelat dengan membubuhkan kode SEKRETARIS pada sudut kanan atas amplop dan diantar langsung ke :

Human Capital Division,
Menara Bank BTN Lantai 9
Jl. Gajah Mada No. 1
Jakarta Pusat.

Berkas lamaran harus sudah diterima oleh HCD Bank BTN selambat-lambatnya tanggal 24 September 2010


Sekolah Yuuk !!

Lowongan Kerja Pramugari di Garuda Indonesia Terbaru September 2010 (Walk in Interview 25 September 2010)

Garuda Indonesia mengembangkan sayapnya melalui berbagai perubahan yang telah dilakukan selama ini, seiring perubahan tersebut, kami membuka kesempatan bagi wanita Indonesia untuk bergabung menjadi Pramugari Garuda Indonesia. Keramahan, keahlian, dedikasi dan integritas tinggi merupakan prioritas menjadi seorang pramugari, karena itulah kami menawarkan berbagai fasilitas dan kompensasi menarik bagi anda yang memenuhi kriteria. Jangan sia-siakan kesempatan ini, segera bergabung bersama kami.

PRAMUGARI

Kriteria:
- Usia 18-24 tahun
- Tinggi badan min. 160cm
- Berbadan sehat, tidak berkacamata
- Mampu berbahasa Inggris dengan baik

Dress code:
- Blouse lengan pendek warna terang
- Rok warna gelap selutut
- Sepatu hak tinggi

Datang dan bawa surat lamaran anda; CV, 1 lbr foto seluruh badan ukuran post card dan 1 lbr foto close up ukuran 4×6cm.

Walk in Interview dilakukan pada:

Sabtu, 25 September 2010
Pukul 08.00 - 16.00 WIB
di
Gedung Garuda Indonesia
Jl. Kebon Sirih 44
Jakarta Pusat

Pelaksanaan Rekrutmen Pramugari tidak dipungut biaya apapun, dan pelaksanaan ini dilakukan langsung oleh PT. Garuda Indonesia.

Info lebih lanjut dapat menghubungi no telp. :

* (021) 2560 1042 (Team Recruitment)
* 085718711837 (Ibu. Risa)
* 085692750594 (Bpk. Giring)


Sekolah Yuuk !!

Lowongan Kerja September 2010 di PT HM Sampoerna

PT HM Sampoerna Tbk. is one of the leading tobacco companies in Indonesia with superior brands such as Dji Sam Soe, A Mild, and Sampoerna Hijau among others and is an affiliate of Philip Morris International, one of the world’s largest tobacco companies.
Due to business growth, upcoming projects and other business objectives, we are looking for talented people who possess a passionate, enterprising spirit to help us shape the future of our business. Current opportunities include:

1. Distribution Assistant
(Ternate)

Responsibility:

* You are responsible to manage, monitor & administer all the warehouse duties and support the smooth operation area distribution. And to plan delivery of goods by preparing the transportation or expedition in line with the schedule.

Your Qualifications

* Hold Bachelor Degree (S1) with minimum GPA 2.80 from any education background;
* Hold around 1 year experience in administration or warehouse/logistics area, especially dealing with material stock and petty cash is an advantage;
* Having good level of English and computer literacy are an advantage;
* Willing to be placed in Ternate.
* Email subject: DA - Ternate
* Closing date: 24 September 2010

2. IS ERP System Team Leader
(Jakarta)

Responsibilty:
* You are responsible to lead and participate in the design, development, implementation and support of ERP Business Systems solutions that increase productivity and/or provide competitive advantage to the company in compliance with project management and system development methodologies, according to technical and security standards.

Your Qualifications

* 1 to 10 years in Information Services, with 1 to 5 years in specific areas of end user supports, systems development, experience with systems development and project management methodology
* SAP (FICO, MMPP, PS, SD, and BW) and ITIL certified with experience on SAP end user supports in several/multiple locations.
* Email subject: IS ERP System Team Leader
* Closing date: 14 September 2010

We invite you to apply to this great opportunity by sending your complete resume to :

recruitment@sampoerna.com.

Only qualified candidates will be selected to the next stage of selection.


Sekolah Yuuk !!

Lowongan Kerja di Sidoarjo bulan September 2010 tamatan D3/S1 Elektro, Mesin, Kimia PT Multi Spunindo Jaya

Perusahaan textile nonwovens yang berkembang pesat dan berlokasi di Krian Sidoarjo membutuhkan karyawan dengan posisi :

MANAGEMENT TRAINEE (MT)
LINE CONTROL (LC)
TECHNICIAN (TEC)

Syarat-syarat :
Umum
– Pria
– S1 Teknik Mesin / Elektro (MT)
– D3 Kimia (LC)
– D3 Elektro / Mesin (TEC)
- Usia Maks. 27 thn
- IPK > 2.75

Khusus
- Mau bekerja dalam shift
- Menguasai AutoCad (TEC)
- Mampu bekerja dibawah tekanan
- Mampu bekerja baik secara individu maupun team
- Mampu bekerja dengan komputer
- Mampu memotivasi diri sendiri
- Memiliki kemampuan analisa & membuat laporan

Bila Anda merasa memenuhi syarat – syarat tersebut diatas, Anda dapat mengirimkan Surat
lamaran lengkap secepatnya ke :

PT. Multi Spunindo Jaya
Jl. Rajawali No. 53 Surabaya 60175
Atau
Ds. Jabaran Kec. Balongbendo Sidoarjo 61263
Via Email : guntur.lembono@spunindo.com


Sekolah Yuuk !!

Lowongan Kerja Dokter di PT Konutara Sejati Sulawesi Tenggara

Due to our expansion plans and commitment to grow, we are a nickel mining company now seeking high caliber, creative, highly dedicated and dynamic professional to fill the following position :

Doctor
(Sulawesi Tenggara)

Responsibilities:

* Responsible of handling all medical service and emergency cases at the mining site
* In charge of sanitation and hygiene inspection
* Medical records and consultations, evacuation and case management

Requirements:

* Male
* Age between 30-40 years old
* Hold Bachelor degree (S1) from medical faculty with GPA min 3,00 from scale 4
* Minimum 5 years experiences, preferably in mining industry
* Having “Hiperkes, Ijin Praktek/Surat tanda registrasi dokter” certification
* Proficient in MS office application
* Excellent English is a must, Chinese is preferable
* Having good communication skill
* Good health, able to work with good result and always seek best solution to solve problems
* Willing to be place at South East Sulawesi

Please send your resume with recent photograph and salary expectation to :

hrdks04@gmail.com

ONLY SUITABLE CANDIDATE WILL BE NOTIFIED


Sekolah Yuuk !!

Lowongan Kerja Dokter di RS Medika Permata Hijau Terbaru September 2010

Rumah Sakit Medika Permata Hijau (RS MPH) berlokasi di Jalan Raya Kebayoran Lama No. 64, Jakarta Barat 11560, dikelola oleh salah satu group kesehatan terbesar di Asia yaitu KPJ Healthcare Berhad, Malaysia. Untuk mengantisipasi pertumbuhan pelayanan kesehatan yang pesat, kami mengundang para professional manajer yang memiliki motivasi tinggi dan dinamis untuk bergabung bersama kami sebagai :

Manajer Pelayanan dan Penunjang Medis
(Kode: MPM)
(Jakarta Raya)

Requirements:

* Pendidikan S1/S2 Kedokteran/MARS/M.Kes/Jurusan lain yang sebidang.
* Pengalaman kerja minimal 3 tahun sebagai Manajer Pelayanan dan Penunjang Medis di Rumah Sakit.
* Bersedia bekerja sebagai Full Timer atas posisi jabatan tersebut.
* Mempunyai latar belakang pendidikan manajerial ; khususnya di bidang pelayanan dan penunjang medis.
* Menguasai hal-hal yang berkaitan dengan operasional pelayanan dan penunjang medis, baik secara medis maupun administratif.
* Mampu mengelola aset medis.
* Memiliki kemampuan kepemimpinan, organisasi dan manajemen yang baik.
* Memiliki kemampuan komunikasi dan interpersonal skill yang baik.
* Memiliki motivasi dan loyalitas yang tinggi.
* Sehat jasmani dan rohani.

Kirimkan segera Surat lamaran lengkap, CV, Copy KTP, Foto terbaru dan nomor telp./HP Anda ke alamat RS MPH atau email-hrd dibawah ini (Sertakan pula kode posisi (MPM) di sebelah kiri atas amplop atau pada e-mail subject anda). Hanya kandidat yang memenuhi syarat yang akan diproses lebih lanjut.

Jalan Raya Kebayoran Lama No. 64
Jakarta Barat 11560

e-mail hrd : hrd.rsmph@rocketmail.com
www.rsmph.co.id


Sekolah Yuuk !!

Lowongan Kerja di PT Gelora Djaja (WISMILAK) September 2010

As the National company in the cigarettes products, we are constantly innovating to improve the quality of product and deliver value to our customers. We are seeking for highly dedicated, dynamic team & motivated individuals with a passion for challenge and success to be part of our winning team

1. Utility Staff (Code: UTS – CT)

Requirements

* Male
* Min. Diploma in Engineering
* Have min. 1 year working experience in Utility Engineering and familiar with Water Pump, Boiler, Genset & Compressor (Installation, Operation and trouble shooting)
* Willing to be placed in Surabaya

2. Process Development (Code: PD– CT)

Requirements

* Male
* Minimum Diploma in Chemical Engineering (min. GPA 2.75 from 4.0)
* Have organizational experience
* Willing to be placed in Surabaya

3. Data Analyst (Code: DA- CT)

Requirements

* Male / Female
* Bachelor Degree in Statistic (GPA min. 2.75 from 4.0)
* Have min. 1 year working experience in market research and statistic data processing.
* Familiar with SPSS, Minitab and Amos
* Have presentation skill
* Willing to be placed in Surabaya

4. Field Marketing Research Supervisor (Code: RCH – CT)

Requirements

* Male
* Bachelor degree in any majoring
* Have 1 year working experience in Field Marketing Research
* Have driving license (C and A)
* Willing to traveling in any area of Indonesia
* Based in Surabaya

5. Area Marketing Supervisor (Code: AMS – CT)

Requirements

* Male
* Bachelor degree in any majoring (GPA min. 2.75 from 4,0)
* Have 1 year working experience in FMCG / CG Sales and Promotion. Fresh graduate may also apply.
* Have driving license (C and A)
* Willing to be placed in any area of Indonesia

6. Area Sales Supervisor (Code: ASS – CT)

Requirements

* Male, max. 30 years old
* Bachelor degree in any majoring (GPA min. 2.75 from 4,0)
* Have 1 year working experience in FMCG / CG Sales.
* Have driving license (C and A)
* Willing to be placed in any area of Indonesia

7. Software Engineer (Code: STE – CT)

Requirements

* Male
* Min. Diploma in Informatics
* Having experience in setting software
* Familiar with SQL Server, VB Net and others program
* Willing to be placed in Surabaya

8. Engineer (Code: ENG – CT)

Requirements

* Male
* Bachelor Degree in Machine / Electrical Engineering
* Having at least 1-2 year(s) working experience as Manufacturing Engineer and familiar with Oven, Air Conditioner, Production Machine and Building Installation.
* Good interpersonal skill and leadership
* Having organizational experience
* Willing to be placed in Surabaya

We would like to invite you to apply for the above position by sending your C.V with attached photograph and code of the position as subject to Recruitment PT. Gelora Djaja at :

recruitment@wismilak.com.

Closing Date: September 14, 2010. Please send your application in word document and attachment not exceed than 150 KB.


sekolah yuuk !!

Lowongan Kerja Gramedia Printing Group September 2010

Gramedia Printing Group is the largest publication printer in Indonesia. We print national and international newspapers, magazines, books as well as promotional materials. Since, we will expand our services to packaging company and to South East Asia by 2010.We are urgently seeking highly qualified candidates for the following positions:

1. Training Officer
(Jakarta)

Responsibilities

* Responsible to analyse, develop and conduct non-production training programs

Requirements

* Bachelor or Graduate Degree in any discipline (Industrial Engineering or Psychology is preferred)
* Min. 2 year experience in developing and delivering training programs.
* Target oriented, conceptual and analytical thinking, good communication skill, can work under pressure
* Strong organizational and leadership background

2. Recruitment Officer
(Jakarta)

Responsibilities

* Responsible to handling recruitment process (hiring, selection, interviewing, and monitoring new employees).

Requirements

* Bachelor or Graduate Degree in Psychology
* Min. 1 years experience in same position
* Min. 1 year experience in conducting psychological test and familiar with psychological tools.
* Can work under pressure, willing to travel, target oriented, good in conceptual and analytical thinking, good communication skill.
* Strong organizational and leadership background.

Should you interested please send your application to:
HRD Gramedia Printing
Kompas Gramedia Building
Unit II, 1 A Floor
Jl. Palmerah Selatan Np.22-28
Jakarta

For complete information please refer to our website below


sekolah yuuk !!

Thursday, September 2, 2010

LOWONGAN CPNS KEMENTERIAN PERINDUSTRIAN 2010

P E N G U M U M A N
NOMOR : 1096/SJ.IND.2/PENG/8/2010
REKRUITMEN CALON PEGAWAI NEGERI SIPIL
KEMENTERIAN PERINDUSTRIAN
FORMASI TAHUN 2010


Kementerian Perindustrian membuka kesempatan kepada Warga Negara
Indonesia lulusan Strata 1 (S1)/Diploma IV (D.IV), Diploma III (D.III)/Sarjana Muda, untuk
menjadi Calon Pegawai Negeri Sipil di lingkungan Kementerian Perindustrian.
I. PERSYARATAN UMUM
1. Persyaratan Pelamar :
a. WNI berusia serendah-rendahnya 18 Tahun dan setinggi-tingginya 28 Tahun
pada tanggal 1 Oktober 2010.
b. Memiliki kualifikasi pendidikan yang dibutuhkan.
c. Pelamar berasal dari Jurusan yang Terakreditasi A oleh Kemendiknas untuk
pendidikan Strata 1 (S1)/Diploma IV (D.IV), dan Terakreditasi B untuk Diploma
III (D.III) / Sarjana Muda kecuali Akademi dengan spesialisasi teknologi kulit.
d. Tidak pernah dihukum penjara atau kurungan berdasarkan putusan pengadilan
yang telah mempunyai kekuatan hukum yang tetap, karena melakukan suatu
tindak pidana kejahatan.
e. Tidak pernah diberhentikan dengan hormat atau tidak dengan hormat sebagai
PNS/TNI/POLRI/pegawai swasta/pegawai BUMN/BUMD tidak atas permintaan
sendiri.
f. Tidak berkedudukan sebagai Calon/Pegawai Negeri Sipil.
g. Berkelakuan baik berdasarkan catatan dari Kepolisian Resort Kab/Kota
(POLRES) setempat.
h. Sehat jasmani dan rohani berdasarkan keterangan Dokter Rumah Sakit
Pemerintah/Swasta.
KEMENTERIAN PERINDUSTRIAN R.I.
SEKRETARIAT JENDERAL
Jalan Jenderal Gatot Subroto Kav. 52-53 Jakarta12950 Kotak Pos : 4720 JKTM
Telp : 5255509
2
i. Bersedia ditempatkan pada unit kerja Kementerian Perindustrian diseluruh
wilayah Negara Kesatuan Republik Indonesia.
2. Kualifikasi Pendidikan
a. Diploma III (D3)/Sarjana Muda : 85 formasi
b. Strata I (S1)/Diploma IV (D.IV) : 243 formasi
Jumlah : 328 formasi
Formasi dan kualifikasi pendidikan yang diperlukan, secara rinci tercantum dalam
Lampiran Pengumuman ini.
3. Umur pada tanggal 1 Oktober 2010
a) Untuk Diploma III (D3) / Sarjana Muda berusia maksimal 25 tahun
b) Untuk Strata I (S1)/ dan Diploma IV (D.IV) berusia maksimal 28 tahun
4. Indeks Prestasi Kumulatif (IPK) dalam skala 4
a) Untuk Diploma III (D3)/Sarjana Muda : minimal 2,75
b) Untuk Strata I (S1)/Diploma IV (D.IV) : minimal 2,75
II. PENDAFTARAN PELAMAR
Waktu dan Tempat Pendaftaran Pelamar
1. Pengumuman secara terbuka dilaksanakan pada tanggal 26 Agustus sampai
dengan 14 September 2010.
2. Pendaftaran/registrasi dimulai tanggal 1 September 2010 mulai jam 12.00 WIB
dan ditutup pada tanggal 14 September 2010 jam 15.00 WIB.
3. Pendaftaran pelamar dilaksanakan secara online melalui situs Kementerian
Perindustrian : http://www.kemenperin.go.id/
3
III. PELAKSANAAN UJIAN
Ujian Penyaringan CPNS akan dilaksanakan secara serentak di seluruh Indonesia
(Pusat/Daerah) secara bertahap;
1. Ujian Tahap I akan dilaksanakan secara on line
a. Pelamar yang memenuhi persyaratan akan diberikan ID dan password.
b. Pelamar yang telah memiliki ID dan password wajib mengikuti ujian Tahap I Tes
Pengetahuan Umum (TPU) dan Tes Potensi Akademik (TPA) secara on line
pada tanggal 18 September 2010.
2. Bagi yang telah dinyatakan lulus Ujian Tahap I (online), wajib melakukan Validasi
Dokumen Administrastif pada tanggal 20 – 25 September 2010.
3. Ujian Tahap II akan dilaksanakan secara tertulis, bagi Pelamar yang telah
dinyatakan lulus Ujian Tahap I dan telah memenuhi persyaratan Administratif.
a. Ujian Tahap II terdiri dari Tes Pengetahuan Umum (TPU) dan Tes Potensi
Akademik (TPA)
b. Waktu ujian Tahap II penyaringan CPNS akan dilaksanakan pada tanggal
4 Oktober 2010. Khusus wilayah Jakarta bertempat di Gedung Tennis
Indoor, Senayan, sedangkan di daerah dilaksanakan di unit satker/tempat
validasi masing-masing.
c. Peserta ujian diharuskan membawa Pensil 2B asli, alas tulis dan karet
penghapus karena ujian menggunakan Lembar Jawaban Komputer (LJK).
4. Bagi yang telah dinyatakan lulus Ujian Tahap II wajib melakukan Ujian Tahap III
Tes Psikologi dan mengikuti wawancara yang akan ditentukan kemudian.
5. Hasil ujian Tahap I, II dan III serta wawancara diumumkan melalui situs
Kementerian Perindustrian : http://www.kemenperin.go.id dan papan
pengumuman Lantai Dasar Gedung Kemenperind Jl. Gatot Subroto Kav. 52–
53 Jakarta Selatan.
4
IV. TEMPAT DAN WAKTU VALIDASI PERSYARATAN ADMINISTRATIF PELAMAR
1. Validasi Administratif dilakukan pada tanggal 20 – 25 September 2010, bertempat :
a. Kantor Pusat (Jakarta) di Akademi Pimpinan Perusahaan (APP) Jakarta, Jl.
Timbul, Nomor 34, Cipedak, Jagakarsa, Jakarta Selatan.
b. Kantor Daerah di Unit Kerja Kementerian Perindustrian di Daerah (daftar
terlampir).
2. Persyaratan Validasi ;
a. Formulir pendaftaran dari hasil cetak pendaftaran on line
b. Foto copy Ijazah dan Transkrip Nilai yang disahkan oleh pejabat yang
berwenang (Surat Keterangan Lulus tidak berlaku).
c. Akreditasi Perguruan Tinggi (sesuai dengan yang dipersyaratkan).
d. Pas photo 3 x 4, sebanyak 3 lembar latar belakang merah
e. Surat Pernyataan bermaterai Rp 6.000,- bersedia ditempatkan pada unit kerja
Kementerian Perindustrian diseluruh wilayah Negara Kesatuan Republik
Indonesia.
f. Bagi Pelamar yang akreditasi perguruan tingginya tidak tercantum dalam
Ijazah, harus melampirkan Surat Keterangan Akreditasi/Bukti Akreditasi dari
Perguruan Tinggi.
V. Berkas Lamaran
Pelamar yang dinyatakan lulus final harus segera menyampaikan Surat lamaran
yang ditujukan kepada Menteri Perindustrian cq. Kepala Biro Kepegawaian yang
dilampiri dengan:
a. Foto copy ijazah yang telah disahkan oleh Pejabat yang berwenang beserta
transkrip nilai (Surat Keterangan Lulus tidak berlaku).
b. Daftar Riwayat Hidup (cantumkan nomor telepon yang mudah dihubungi).
c. Pas photo terbaru dan berwarna ukuran 3 x 4 sebanyak 5 (lima) lembar.
d. Surat Keterangan Kesehatan Badan dari Dokter Rumah Sakit Pemerintah.
e. Surat Pernyataan Bebas Narkoba yang diterbitkan dan disahkan oleh Rumah Sakit
Pemerintah.
f. Kartu Tanda Pencari Kerja dari Dinas Tenaga Kerja (Kartu Kuning).
5
g. Surat Keterangan Catatan Kepolisian dari Kepolisian yang masih berlaku.
h. Berkas lamaran berikut lampirannya disampaikan setelah dinyatakan lulus dan
dimasukkan dalam Map Snelhecter Plastik warna, Kuning untuk Starata 1
(S1)/Diploma IV (D.IV), dan Hijau untuk D3/Sarjana Muda
VI. LAIN – LAIN
1. Panitia TIDAK MEMUNGUT BIAYA APAPUN dari pelamar
2. Lamaran yang diajukan sebelum pengumuman ini dibuat dinyatakan tidak berlaku
dan pelamar harus membuat dan mengajukan kembali lamaran yang baru sesuai
dengan pengumuman ini.
3. Pelamar yang tidak menyampaikan surat lamaran beserta kelengkapannya, setelah
dinyatakan lulus ujian CPNS sampai dengan batas waktu yang ditentukan, maka
yang bersangkutan dianggap mengundurkan diri dan dinyatakan batal.
4. Apabila pelamar memberikan keterangan/data yang tidak benar, dan di kemudian
hari diketahui, baik pada setiap tahapan tes, maupun setelah diangkat menjadi
CPNS/PNS dilingkungan Kementerian Perindustrian, Kementerian Perindustrian
berhak menggugurkan kelulusan tersebut dan/atau memberhentikan sebagai
CPNS/PNS dilingkungan Kementerian Perindustrian dan melaporkan sebagai tindak
pidana di Pengadilan Negeri, karena telah memberikan keterangan palsu.
5. Keputusan panitia tidak bisa diganggu gugat. Para pelamar diharapkan untuk terus
memantau situs Kementerian Perindustrian terkait dengan informasi penerimaan
CPNS Kementerian Perindustrian tahun 2010.
Update : 06/08/2010

formasi-cpns-kementerian-perindustrian-2010

Daftar Online


sekolah yuuk!

2 LOWONGAN KERJA GOOGLE SINGAPORE

Google Singapore is looking for Indonesians! We have 2 open sales/customer roles in Google Singapore for Indonesians:

AdSense Account Manager (Bahasa Indonesian) – Singapore

Main requirements include a strong academic role, fluent in English and Bahasa Indonesia, as well as experience in previous sales/customer support roles. Experience in digital media is a strong plus, too.

If you know of any interested and suitable candidates, please feel free to contact me.

Many Thanks & Best Regards,

Erika Oktora | Team Leader | Google AdWords SEA


sekolah Yuuk !!

LOWONGAN REKRUTMENT KARYAWAN PT TELKOM INDONESIA 2010



Saat ini Telkom membuka rekruitmen online bagi pada fresh graduate atau professional yang tertarik mengembangkan karir di PT Telkom.

Pendaftaran secara online dapat dilakukan melalui http://rekrutmen.telkom.co.id:8000/

Daftarkan diri anda dengan melengkapi formulir data pribadi. Hanya pelamar yang memenuhi kualifikasi yang akan dipanggil sesuai lowongan yang tersedia.
Telkom tidak memungut biaya apa pun dalam proses rekrutasi

Tuesday, August 31, 2010

Kumpulan SMS Lebaran Idul Fitri

Berikut kumpulan SMS Ucapan lebaran dan ucapan selamat idul fitri

Esok adalah harapan..
Sekarang adalah kenyataan..
Kemarin adalah kenangan, yang tak luput dari khilaf dan kesalahan..
Ketika tangan tak mampu berjabat,
Kaki tak dapat melangkah.
Hanya hati yang mampu berbisik,,
”Minal Aidin Walfaizin Mohon Maaf Lahir Batin”

sudah ramai orang di pasar
penuh sesak orang di warung makan
beli baju di pasar besar
belum puasa udah mikir lebaran

L-ive is go on,
E-verything reborn again,
B-ut
A-ll of d sin &
R-egret still inside in me,
A-nd I wanna say
N-othing but taqobbalallahu minna waminkum..

Bulan yang indah penuh hikmah telah berlalu..
Semoga menitis ke lembaran baru
dan membuka ribuan pintu maaf,
Agar kami bisa masuk dan menjadi bagian yang termaafkan,
“SELAMAT IDUL FITRI 1431 H”
Mohon maaf lahir batin

Orang Ganteng Orang Jelek..
Gue Ganteng Elo Jelek..
Lebaran dah Dateng
So Maafin Gw Jek..
“Mohon Maaf Lahir Bathin”

Satukan tangan, satukan hati
Itulah indahnya silaturahmi
Di Hari kemenangan Kita padukan
Keikhlasan untuk saling memaafkan
Selamat Hari Raya Idul Fitri
Mohon Maaf Lahir Batin

Aku memang bukan matahari yang bisa membuatmu membedakan siang dan malam
Tapi setidaknya cahaya kecilku ini bisa berarti di hari raya ini…
minal aidzin walfaidzin

Ramadhan kan kembali berlalu, meninggalkan kisah syahdu
Betapa masa kan tersia jika hati masih terbalut noda..
Minal Aidin Wal Faidzin ..
Selamat Hari Raya Idul Fitri 1431 H ..

Manusia akan segera kembali ke fitrah masing2
Fitrah adalah ide bawaan sejak lahir
Ide bawaan tersebut adalah “Laa ilaha Illallah”
Mari sucikan hati kita kembali kepada tauhid
Minal Aidin Wal Faidzin
Mohon Maaf Lahir Batin

Sebelas bulan Kita kejar dunia,
Kita umbar napsu angkara..
Sebulan penuh Kita gelar puasa,
Kita bakar segala dosa..
Sebelas bulan Kita sebar dengki Dan prasangka,
Sebulan penuh Kita tebar kasih sayang sesama..
Dua belas bulan Kita berinteraksi penuh salah Dan khilaf,
Di Hari suci nan fitri ini, Kita cuci hati, Kita buka pintu maaf.
Selamat Idul Fitri
Mohon maaf lahir Dan batin

Beningkan hati dengan dzikir
Cerahkan jiwa dengan cinta
Lalui hari dengan senyum
Tetapkan langkah dengan syukur
Sucikan hati dengan permohonan maaf
Met Hari Raya Idul Fitri
Taqobbalallahu minna wa Min’kum
Minal Aidzin Wal Faidzin
“Mohon Maaf Lahir dan Batin” ;)

3 tips SMART biar Lbaran HEPI & dapat SIMPATI
- buka Hati Xtra-Large
- Aktf dan EXIS silaturahmi
- Saling bermaafan karna kita INsan berDOsa seSAT
Mari MENjmpuT Ampun dan RIdo Allah
Minal Aidzin Wal Faidzin
Met Lebaran ya..

Masih ada harapan untuk perubahan,
Masih ada cinta untuk pengabdian,
Masih ada asa untuk berkarya,
Mari bangun bersama peradaban islam nan gemilang.
Mulai lagi di hari nan fitri, diawali dengan maaf dan ikhlas.
Mohon MAAF jika ada kata2 & sikap yang kurang berkenan dihati
Atas segala khilaf.
Mari bersama bangun peradaban Islam nan mulia..
Minal aidzin wal faidzin..

Jika hati ini seringkali jengkel,
Jadikan ia jernih sejernih XL,
Jika hati ini seringkali iri,
Jadikan ia cerah secerah MENTARI,
Jika hati ini seringkali dendam
Jadikan ia penuh kemesraan FREN
Jika hati ini seringkali dengki
Jadikan ia penuh SIMPATI
Ahlan Wa Sahlan Wa Marhaban Ya Ramadhan
Bebaskan Diri dari ROAMING dosa,
Raihlah HOKI
Raihlah JEMPOL dari Illahi

Assalamu’alaikum
Encang/ing, enyak, babeh, ama sudara2..
Maapin ya wat semua kekhilafan ane,
nyok kite brsihin ati kite dangan saling memaapkan..
Minal a’idzin wal faa idzin,
mohon maaf lahir & bathin..
Taqabalallahu minna wa minkum, taqabbal yaa kariim..

Apabila ada langkah yang membekas lara,
Apabila ada kata yang merangkai dusta,
dan ada tingkah yang pernah menoreh luka..
dibulan ampunan ini mohon dibukakan pintu maaaf Sedalam2nya..
Selamat Idul Fitri.
MOHON MAAF LAHIR DAN BATHIN

RESEP SPECIAL KEMBALI FITRI 1430 H.
Bahan yg disediakan:
-1 potong rasa bersalah
-2 kg kasih sayang
-1 kg rasa menyesal d+
-2 kg saling memaafkan

BUMBU:
-1 ons ikhlas
-1 grm tawakal
-1 kg kebaikan
-3 lembar daun assalam, rasa hormat, tenggang rasa, saling menghargai.
Tuangkan kasih sayang, hiasi dengan “perasaan” cinta sesama mukmin
& ketulusan hati
dan yang terakhir, hidangkan dengan “kejujuran hati”
Minal a’idzin wal faidzin,,

Mari kita setting NIAT,
upgrade IMAN,
download SABAR,
delete DOSA,
approve MAAF,
hunting PAHALA agar kita getting GUEST LIST masuk surga..
Minal a’idzin wal faa idzin..

Bila Idul Fitri adalah lentera,
izinkan membuka tabirnya dengan maaf agar cahayanya menembus jiwa fitrah dari tiap khilaf
Selamat Hari Raya Idul Fitri 1429H…
Bila ada kata terselip dusta, ada sikap membekas lara & langkah menoreh luka, semoga masih ada maaf tersisa.
“minal aidin wal faidzin”
***********************
One day before ied,… I wanna say forgive my sins, may our hearts purified from all mistakes,
happy iedul fitri
minal aidin wal faidzin
***********************
Selepas ramadhan semoga mutiara kesabaran, keimanan & mahabbah pada Allah selalu terpatri dalam diri, seharmoni dengan gelombang kehidupan yang tak selalu datar.,maaf lahir batin.
***********************
Tiada pemberian terindah & perbuatan termulia selain maaf dan salin memaafkan
^ SELAMAT IDUL FITRI 1429H ^ minal aidin wal faidzin. Teriring salam dari dan tuk keluarga
***********************
Bahagia terasa bila segala khilaf & salah dapat saling dimaafkan, sebagai syukur menyambut IDUL FITRI walau jemari tak kuasa menjabat, kata menjadi jembatan
“mohon maaf lahir batin”
***********************
Untuk lisan yang tak terjaga, janji yang tak terpenuhi, hati yang kerap berprasangka, dengan penuh keikhlasan mohon maaf lahir batin
***********************
Pas Idul Fitri datang, pas Ramadhan pergi, sebelum operator sibuk, sebelum sms pending melulu…minal aidin wal faidzin.
***********************
Beli es diwarung Bu Rima.
Taruh di piring santap bersama.
Sms sudah saya terima.
Teriring pula maksud yang sama.
***********************
Firdaus yang indah lagi berseri, menjadi hiasan di IDUL FITRI, SMS dikirim pengganti diri, tanda ingatan tak layu di hati.
Mohon maaf lahir batin.
***********************
syukurlah bisa baca SMS ini… Buah duku buah kedondong, maapin aku dong !
***********************
Barangsiapa minta maaf lewat sms,maka kamu akan tersiksa di hari pembayaran pulsa. Mohon maaf tidak bisa kirim parsel karena dilarang KPK. Mohon maaf atas segala kekhilafan.
***********************
Dg kepolosan hati nurani terdalam kuucapkan mhn maaf lhr batin,selamat hari raya IDUL FITRI 1Syawal 1429H..
***********************
Ka mekkasan mellea manisan.
E padaddia tambana terro.
Sanonto are,are tellasan.
Nyo’on sapora manabi badha sala,lopot,tor kalero.
“SELAMAT IDUL FITRI 1429 H”…
***********************
Aq nuwun pangapura kesalahan pitutur uga tindakanq marang kowe muga2 kabeh dosaq lan dosamu di lebur ing dino riyoyo, minal aidin wal faidzin..
***********************
samBut kmEnanGan dG mEmaKai paKa!an tbaEk,BrbaHan ksabaRan, brbEnang ksuCian&brhiaSkan keiKhlasn yG trjahiT sBulan laMany..Met idul fiTri mHon mAAf lahiR baTinw.
***********************
SiMaMaT MaKaN KeTuPaT, MaKaN KeTuPaT SaMBiL MeLoMpAt,NgiRiM KaRtU uDaH Ga’ SeMpAT,Pake SMS PuN ‘NO WHAT-WHAT’ MìNàl AiDìÑ WàL fAidZiÑ, met’ IEdUL Fitri 1429H…
**********************
Walau Hati `gak sebening XL dan secerah MENTARI.
Banyak khilaf yang buat FREN kecewa,
kuminta SIMPATI-mu untuk BEBAS-kan diri dari ROAMING dosa,
**********************
kita hanya bisa angkat JEMPOL padaNya yang selalu buat kita HOKI dalam mencari kartu AS dan STAR ONE selama hidup, kita harus FLEXI-bel untuk menerima semua pemberianNYA dan menjalani MATRIX kehidupan ini… dan semoga amal kita tidak ESIA-ESIA.
MOHON MAAF LAHIR DAN BATHIN
**********************
Ramadhan membasuh hati yang berjelaga
Saatnya meraih rahmat dan ampunan-Nya

Untuk lisan dan sikap yang tak terjaga
Mohon dibukakan pintu maaf yang sebesar-besarnya.

Selamat Hari Raya Idul Fitri 1 Syawal 1429 H
Minal Aidin Wal Faidzin Taqabalallahu minnaa wa minkum
**********************
Sekalian saya mau mengucapkan
Selamat Iedul Fitri 1429 H
Taqobalallahu minna wa minkum
Mohon Maaf Lahir Dan Bathin
**********************
Sayup terdengar takbir berkumandang
Tanda Ramadhan akan lewat
Ampunan diharap, barokah didapat
Taqobalallahu minna wa minkum
Mohon maaf lahir dan bathin
**********************
Bryan Adams said “Please Forgive Me..”
Rio Febrian said “Ooo.. Maaf, maafkan diriku..”
Ruben Studdard said “Well this is my sorry for 2008.”
Yuni Shara said “Mengapa tiada maaf bagiku.”
Elton John said “Sorry seems to be the hardest word.”
Mpok Minah said “Maaf.. bukannya saya ngak ngerti.. bukannya saya nggak sopan..”
I said “Minal Aidin wal faizin..”
**********************
Bila ada langkah membekas lara
Ada kata merangkai dusta
Ada tingkah menoreh luka
Mohon maaf lahir dan bathin
Selamat hari raya Idul Fitri 1429 H
**********************
Ketupat udah dipotong
Opor udah dibikin
Nastar udah dimeja
Kacang udah digaremin
Gak afdhol kalo gak Minal Aidin wal Faizin
Taqobalallahu minna wa minkum
**********************
Sebelum takbir berkumandang
Sebelum ajal menjemput
Sebelum jaringan over load
Ijinkan kami memohon maaf lahir dan bathin
**********************
The holy and beautiful Syawal will come soon
There is no word proper to welcome it
Except the word of pray and forgiveness
My Majesty if you forgive all my fault
And hope your worship accepted by Allah The God of Merciful and the Beneficent
**********************
Orang yang paling mulia adalah
Orang yang mau memaafkan kesalahan orang lain
Bersihkan diri, sucikan hati Di hari yang Fitri ini.
**********************
Bulan Ramadhan telah berlalu
Dan hari Kemenangan telah datang
Untuk itu mari kita bersihkan hati dan jiwa kita
Dari gelimang dosa
Mohon Maaf Lahir dan Bathin
**********************
Berbuat khilaf adalah sifat
Meminta maaf adalah kewajiban
Dan kembalinya Fitrah adalah tujuan
MOHON MAAF LAHIR DAN BATHIN
**********************
Ramadhan telah surut
Hari yang Fitri telah terbit
Maaf kumohonkan
Agar hati bersih dari dosa
Minal Aidin wal Faizin
**********************
Let’s write all the mistakes down in the sand
And let the wind of forgiveness erase it away
Happy Idul Fitri, Minal Aidin wal Faizin
**********************
MATA kadang salah melihat
MULUT kadang salah mengucap
HATI kadang salah menduga
Dengan niat tulus suci dengan ikhlas
Mohon Maaf Lahir dan Bathin
**********************
Jika langkahku membekas lara,
Kataku merangkai dusta;
Lakuku menoreh luka;
Dari jeritan lubuk bathinku
Dengan ketulusan hatiku
Komohonkan maaf lahir bathinku

Taqobalallahu minna wa minkum
Minal Aidin wal Faizin
Mohon Maaf Lahir dan Bathin
Selamat Hari Raya Idul Fitri
1 Syawal 1429 H
**********************
Andai tangan tak kuasa menjabat
Setidaknya kata masih dapat terungkap
Setulus hati mengucapkan
Selamat Idul Fitri, Mohon maaf lahir & batin
Ridho Allah dan berkahNya

Menyertai hambanya
Yang saling ucapkan maaf
Dan memberi maaf
Selamat Hari Raya Idul Fitri 1429 H
Maaf Lahir Bathin
**********************
Ijinkan saya bersajak
Untuk LISAN yang tak terJAGA
Untuk JANJI yang terABAIKAN
Untuk HATI yang berPRASANGKA
Untuk SIKAP yang meNYAKITKAN
Di hari yang FITRI ini, dengan TULUS HATI
Saya mengucapkan mohon MAAF LAHIR & BATHIN
Semoga ALLAH selalu membimbing kita Bersama di jalanNYA
**********************
Sepuluh jari kutangkupkan
Maaf Lahir Bathin kupohonkan
Taqobalallahu minna wa minkum
Minal Aidin wal Faizin
**********************
Gema takbir bergumpal didalam dada
Idul Fitri seratus meter lagi
**********************
Semoga kesucian hati
Tidak hanya untuk Idul Fitri
Selamat Idul Fitri 1429 H
Mohon maaf atas kesalahan dan kekhilafan kami selama ini
**********************
Ramadhan akan berlalu
Jiwa bersih membalut kalbu
Dengan kerendahan hati
Mohon diberi maaf yang suci
Selamat idul fitri 1429 H
Minal aidin wal faizin
**********************
Sejalan dengan berlalunya Ramadhan tahun ini
Kemenangan akan kita gapai
Dalam kerendahan hati ada ketinggian budi
Dalam kemiskinan harta ada kekayaan jiwa
Dalam kesempatan hidup ada keluasan ilmu
Hidup ini indah jika segala karena ALLAH SWT
Kami sekeluarga menghaturkan Selamat Hari Raya Idul Fitri 1429 H
Taqobalallahu minna wa minkum Mohon maaf lahir dan bathin
**********************
Tiada embun yang lebih bening selain beningnya hati
Tulusnya jiwa membuka pintu maaf
Minal Aidin wal faizin Mohon Maaf Lahir dan Bathin
**********************
Mata bisa salah lihat
Kuping bisa salah dengar
Mulut bisa salah bicara
Hati bisa salah sangka
Di hari yang fitri ini
Mohon maaf lahir dan bathin
**********************
Jika aku tak memberi maaf
Bukan karena aku tak mau memberi maaf
Tetapi engkau tak punya salah
Maaf apa yang harus kuberikan?
**********************
Jika aku memberi maaf
Bukan karena engkau meminta maaf
Tetapi karena sepenuh maaf aku berikan
Setulus hati, seikhlas niatku
Meski tanpa kau minta
**********************
Jika aku meminta maaf
Bukan karena hari ini Lebaran
Tetapi karena Ridho Allah SWT
Yang telah membukakan pintu kejujuran hati nurani
Untuk mengakui segala khilaf dan alpa
Dengan segenap cemas dan sesal
Aku memohon maaf.
**********************

Sumber: berbagai media

Alamat Website Penyedia Lowongan Kerja

hi, setelah lama tidak mempostingdi sekolah yuuk akirnya disempetinn juga nulis. Setelah browsing di internet, berikut ada tambahan informasi alamat penyedia lowongan kerja TERBARU!!
1. JobdDB
2. Poskerja.com
3. cpnsbumn.com
4. lowonganpns.net
5. lowongankerjas.com
6. lowongankerjamigas.com
7. lowongan.t35.com
8. sac.its.ac.id

semoga informasi diatas membantu bagi para pencari kerja.. Klo ada yang punya data lebih silahkan menambahkan. GUDluck ^^

Sekolah yuuk !!

Sunday, July 11, 2010

Gila bola (gibol)

Lanksunk dari johannesburg.. Final fifa world cup 2010 sudah dimulai.. Tinggal njagoin sapa?? Spain vs belanda... para gibol (gila bola) mania tentu ngga mau ngelewatin moment spesial ini kan...mulai dr nobar di luar, di rumah, sambil nyemilll.. Wahh asikk... Njagoin sapa hayoo?? Kalah menang?? Tetep ceriaaaaa ya... Ingat hr ini juga mesti kerja.. Dan sekolah.... Ckckkckc.. Met nonton

Saturday, July 10, 2010

Libur telah usaiiiiiii... Siap siap baruuu??

Kemaren aq lg jalan jalan dg kakak aj di salah satu mall di kota surabaya.. Wahhh, padat juga ketika memasuki salah satu pertokoan yg notabene hampir ad di hampir seluruh kota di indonesia. Dan yang biasa paking terkenal dg diskon heboooh!?!!!?

Yah.. Padattt.. Aq pikir np?? ternyata libur hr sekolah tlah usaiii.. Untuk sekolah dasar hingga menenah atas.. Udah penuh toko toko tg menjual berbagai kebutuhan sekolah... Ngga hanya itu, outlet outlet semacam distro juga pada rame.. Dan ngga kalah bersaing memberikan diskon dn potongan harga khusus.. Up to 70%.. wooooowww... Mungkin yg pada jd ortu sudah mempersiapkan semuanay.. Untuk persiapan masuk skolah putra putrinya.. Asallll.... Jangan over aja untuk memmenuhi kebutuhannya...biar ngga bikin hal ini menjadi 'image buat ajang shoping continue' Yg paling penting adalah gimana qt sebagai ortu memberikan pemahaman bahwa pendidikan sekolah adalah nomor satu... apa yg dilakukan ortu adalah sebuah harapan yg terbaik untuk masa depan anaknya sehingga dg pemahaman seperti itu, diharapkan anak akan bertambah semangat untuk sekolah, belajar.. Jadi bukan sebagai ajang shoping ..!!!

Disamping itu, juga... Pintar2 memilih produk kebutuhan anak.. Harus sesuai dg kebutuhan yg diperlukansaja. Dan tentunya disesuaikan dg budget jg.. Nggk harus mahal kn,..yg kualitasnya bagusss!??! dan nggak harus semuanya baru jg... manfaatin barg lama seperti tas tempat pencil,, dll.. Yg dirasa blum seberapa pentink...sapa tau jg lho... dg make barang2 lama yg msh baguss, malah bakal jd trend setter di sekolah...eheheheheheh.....

Lumayan buat atur atur keuangan jga.. untuk pendidikan, nggaka ad matinya biaya yg dikeluarkan.. Jd mesti atur atur keuangan jg... klo ada sisanya...lumayan kn.. Buat daftarin anak ikut les bahasa inggris dn sejenisnya.. Menambah bakat anak...selain pendidikan formal, non formal juga perlu untuk diperhatikan.. Biar anak menjadi percaya diri dan smart???!!!!

Ok, demukian cuap cuap hari ini semoga memberikan manfaat bagi pembacanya... Jangan lupa sekolah ya....!!! :)


Sekolah yuuk

Tuesday, July 6, 2010

Libur telah tiba, horeyyy

Bulan juli ini, semua boleh pada gembira. Anak2 remaja. Dr tk sampe kuliah saatnya untuk liburan. Banyak hal yang bisa dilakukan saat liburan. Mo yang outdoor atau indoor. Yang pasti liburannya harus menyenangkan dan fun. Iya dong!!! Namanya jg liburan... Hhehhhe.. Jangan sampe liburan qt itu, boring lhoooo... Kn ad tugh, keliatannya aj mank disebut liburan, tapi kok endingnya bikin boring.. Akirnya ngga bs crt seru seruan donks bareng temen2.... Yuhuuuu

Apa aja sie liburan yang menyenangkan itu??? Banyak yang bilang,, banyak kokk!! Tapi apakah itu?? Diantaranya nie,,,
- outbond
- camping club
- sekolah alam
- adu bakat di lomba2,, pasti banyak yg ngadain saat liburan nie.. Itunk2 bagi yg males k mana2.. Cb degh... Diasah bakatnya.. Mulai menulis, melukis, dll dsb.. Banyak kn...
- les
- adu kreatif usaha kecil2 an.. Bg yg udh sma ato kuliah.. Smp, sd jg bs.. Eits.. Tp didampingi ma ortu ya...xoxo
- pulang kampung, bantu berkebun, bertenak, dll... Seruuu abiss pastinya... Itunk2 bantu nenek kakek jg d rmh.. Hoho

THats it, seruuu bgt kan.. Moga pilihan liburan itu, bs membantu jd alternatif liburan yang bermakna bagi kalian yg merencanakan liburan.. Jangan lupa, apapun pilihannya, yang pentink menyenangkan.. Ckck

Happy weekend.. :D

Thursday, April 29, 2010

Soerabadja Tempo Doloe: Tak Lekang Oleh Waktu



Eittts,,, judul diatas terkait "Tak lekang oleh waktu" bukan sebuah judul lirik salah satu band terkenal di Indonesia ya... ?!!!! :) hehehhe... Jika kita mendengar kata "Surabaya" tentu tidak luput dari kotanya yang penuh dengan Sejarah. Hal ini dapat terlihat dengan banyaknya bangunan belanda dulu yang masih tampak di beberapa sudut dan sepanjang jalan kota Surabaya. Dengan bangunan ciri khasnya yang bergaya Eropa. Tentunya sangat lekat dan menjadi ciri khas kota Surabaya sebagai kota sejarah yang penuh dengan kenangan. Alias ini baru boleh dibilang: Tak lekang oleh waktu.

Surabaya yang dulu dikenal dengan sebutan Soerabadja memiliki 169 bangunan cagar budaya yang memiliki sejarah tersendiri. Bagunan cagar budaya merupakan warisan yang harus dilindungi. Bangunan bersejarah di Surabaya juga merupakan bukti bahwa kota ini layak menyandang sebagai kota pahlawan.

Sebelumnya telah ada 167 bangunan yang ditetapkan sebagai Cagar Budaya. Sebanyak 61 bangunan ditetapkan pada tahun 1996 dan 102 bangunan ditetapkan pada tahun 1998. Adapun empat lainnya, ditetapkan pada tahun 2009, yakni Lapangan Golf Ahmad Yani, Gedung Gelora Pantjasila, Kolam Renang Brantas, dan gedung Perkumpulan Olah Raga Embong Sawo. Berikut beberapa foto Soerabadja tempoe dulu :

GEDUNG LINDETEVES

Pada zaman Belanda, gedung yang terletak di pojok Jalan Pahlawan dengan jalan Kebun Rojo Surabaya ini dikenal sebagai gedung NV.Lindeteves. Dalam dokumentasi “Surabaya Tempo Dulu”, foto ini diambil tahun 1930. Sekarang gedung ini digunakan sebagai gedung Bank Mandiri dan sebelumnya pernah dipakai oleh Bank Niaga. Pemerintah Kota Surabaya, mencatat gedung ini sebagai salah satu “cagar budaya” di Kota Surabaya. (dok: Yousri)

KAWASAN KEMBANG JEPUN

Jalan Kembang Jepun tahun 1930, difoto dari Gedung Internatio – Jembatan Merah – gerbang Barat. (dari Surabaya Tempo Dulu, dok: Yousri)

GERBANG Jalan Kembang Jepun darI arah Timur dengan gaya tradisional China di tahun 1930-an. Gerbang ini pernah dirubuhkan dan saat di Jalan Kembang Jepun itu diadakan kegiatan Kya-Kya, yaitu pasar makanan pada malam hari tahun 2005-2007, gerbang khas China dibangun kembali, (dok Yousri – dari Surabaya Tempo Dulu)

JALAN PAHLAWAN

Dulu Jalan Pahlawan Surabaya ini bernama Alun-alun Straat. Foto diambil tahun 1930. Masih terlihat ada rel trem listrik, kendaraan dokar dan mobil pada zaman itu. Sekarang semua sudah berubah. (dok:Yousri – dari Surabaya Tempo Dulu)

dan ini adalah akhirnya.

GEDUNG Raad van Justitie (Pengadilan Tinggi) di Zaman Belanda, di Jalan Pahlawan (Alun-alun Straat) pada perayaan HUT Ratu Wilhelmina tanggal 31 Agustus 1935. Ada acara karnaval dan pawai yang disaksikan rakyat yang memenuhi sepanjang jalan, viaduk jalan-jembatan pelintasan kereta api, bahkan sampai ke puncak gedung kantor Gubernur Jawa Timur di seberangnya. Pada zaman Jepang, gedung ini berubah fungsi menjadi Markas Polisi Militer (Kenpetai) dan sekarang sudah hancur. Di atas lahan ini berdiri kokoh Tugu Pahlawan untuk memperingati peristiwa heroik 10 November 1945. Tugu Pahlawan ini diresmikan oleh Presiden RI pertama Ir..Soekarno tanggal 10 November 1952 dan di bawahnya dibangun pula Museum (bawah tanah) Tugu Pahlawan yang mengoleksi berbagai peninggalan masa perjuangan tahun 1945. (dok: Yousri dari Surabaya Tempo dulu).

Gedung Kantor Gubernur Jatim
Gedung Kantor Gubernur Jawa Timur di Jalan Pahlawan (Alun-alun Straat) Surabaya tanggal 31 Agustus 1935 ramai sekali, selain di jalan raya dan viaduk (jembatan) kereta api, gedung sampai ke atas atap kantor gubernur ditempati pengunjung yang menyaksikan upacara, pawai dan karnaval. (dok: Yousri dari “Surabaya Tempo Dulu”)

Tentunya masih banyak lagi gambar bangunan Belanda yang bersejarah dan menjadi ciri khas kota Surabaya. Lalu, akankah semua ini tinggal sejarah dan kenangan??!! Tentu tidak !! Bangunan ini patut untuk dilestarikan keberadaan nya. Karena sejarah bukan hanya untuk dikenang, tapi juga untuk dilestarikan.

Nah, biar tak lekang oleh waktu, banyak hal yang bisa dilakukan. Untuk melestarikan warisan bersejarah tersebut, hingga kini dinas pariwisata sudah mulai melakukan upaya-upaya agar bangunan bersejarah ini tetap bertahan ditengah-tengah bangunan gedung kota Surabaya yang modern dan sebagai salah satu kota terbesar di Indonesia. Beberapa bangunan Belanda yang sudah dilakukan inovasi agar tidak ketinggalan jaman dan tetap eksis ditengah-tengah masyarakat diantaranya:

a. Monumen Tugu Pahlawan
Monumen yang merupakan simbol perjuangan Arek-Arek Suroboyo ini sengaja dibangun untuk mengenang semangat perjuangan Arek-Arek Suroboyo dalam mengusir penjajah. Peletakan batu pertamanya dilakukan oleh Ir. Soekarno pada 10 November 1951, dan diresmikan pada 10 November 1952.

Dibangun dalam bentuk paku terbalik gedung yang terletak diantara JalanBubutan-Jalan Tembaan-Jalan Pahlawan-Jalan Kebon Rojo, dulunya lokasi ini merupakan bekas gedung Raad Van Justitie.

Memiliki ketinggian 40,45 meter , dengan diameter bawah 3,10 dan diameter atas 1,30 meter, bagian bawah monumen ini dihiasi ukiran bergambar trisula, cakra, stamba, dan padma sebagai simbol perjuangan.

b. Museum 10 November
Museum ini berada dibawah Tugu Pahlawan. Terdiri atas 2 lantai, di lantai 1 terdapat 10 gugus patung yang melambangkan semangat juang Arek-Arek Suroboyo. Selain itu, di lantai ini juga terdapat sosio drama pidato Bung Tomo serta ruang pemutaran film pertempuran 10 November 1945 (diorama elektronik) dan ruang auditorium.

Sementara, di lantai 2 digunakan sebagai ruang pamer senjata, reproduksi foto-foto dokumenter, dan koleksi peninggalan Bung Tomo. Terdapat pula ruang diorama statis yang menyajikan delapan peristiwa seputar pertempuran Sepuluh November 1945, lengkap dengan narasinya.
inya.

c. Monumen Jalesveva Jayamahe
Pendirian monumen ini digagas oleh Laksamana TNI Muhammad Arifin, seorang Kepala Staf TNI Angkatan Laut, dan diresmikan oleh Presiden Soeharto pada 5 Desember 1996, bertepatan dengan Hari Armada RI

Monumen yang menampilkan sosok perwira menengah TNI Angkatan Laut berpakain lengkap, membawa sebilah pedang, serta pandangan mengarah ke garis horisontal sambil berkacak pinggang ini memiliki ketinggian 31 meter di atas bangunan setinggi 29 meter.

Monumen yang didesain oleh pematung Nyoman Nuarta ini diharapkan dapat menambah semaraknya Ujung Surabaya. Karenanya, selain sebagai tetenger TNI AL, monumen yang bisa dilihat jelas dari Selat madura ini juga berfungsi sebagai mercusuar bagi kapal-kapal yang melintas di sekitarnya.




d. House of Sampoerna
Merupakan bangunan yang menjadi saksi pendirian sebuah pabrik rokok terbesar di Surabaya. Bangunan ini terletak di Surabaya sebelah utara dan memiliki arsitektur kuno. Sebenarnya bangunan yang megah ini dulunya adalah gedung pertunjukan, yang kemudian digunakan sebagai pabrik.

Di dalam bangunan yang kini telah diubah fungsi menjadi museum ini, kita bisa menyaksikan kisah dan kesusksesan Sampoerna. Di samping iru, kita juga bisa menyaksikan kota Surabaya tempo dulu melalui beberapa ilustrasi yang digunakan.

e. Balai Pemuda
Dulu gedung ini digunakan oleh orang Belanda untuk ajang berkumpul. Sekarang digunakan sebagai gedung pariwisata yang menjual aneka aksesoris dan kerajinan. Disamping itu, sebagai pertunjukan live music dalam rangka event Surabaya. Gedungnya yang cukup luas juga biasanya digunakan sebagai resepsi pernikahan.


Bahkan, sejak tanggak 20 April 2010 kemarin. Kedutaan besar Belanda di Jakarta, mengundang sutradara film dokumenter Tie van der Horst dan timnya melakukan syuting filmnya berjudul Surabaya Treasury: Saved or Lost. Film yang sudah digagas sejak tahun lalu ini merupakan film dokumenter tentang arsitektur bangunan peninggalan Belanda di Surabaya. Dalam melakukan dokumentasi, tim ini juga meminta pakar tata kota dari Institut Teknologi 10 November (ITS) Surabaya Prof DR Johan Silas sebagai narator.

Prof DR Johan Silas mengatakan bahwa tujuan pembuatan film dokumenter ini dalam rangka untuk mendokumentasikan peninggalan Belanda di Indonesia, khususnya kota Surabaya yang masih tampak ciri khas bangunan Belanda nya. Disamping itu, yang paling utama bahwa pendokumentasian itu dilakukan dalam rangka memajukan pendidikan generasi muda. Belanda memang negara kecil, tapi sangat memperhatikan pendidikan generasinya. Karena, pendidikan adalah pintu utama untuk meraih mimpi dan cita-cita. Dan generasinya ingat akan sejarah.

Hal ini dapat terlihat dari banyaknya bangunan-bangunan sekolah Belanda yang masih eksis ditengah kota. Bahkan keberadaan nya masih dirasakan.
Bangunan sekolah pada masa Belanda
Salah satu sudut SMA Negeri Surabaya kini

Masih banyaknya bangunan-bangunan peninggalan Belanda yang tak lekang oleh waktu hingga kini sebagai ciri khas kota Surabaya, tentunya tak luput dari peran serta masyarakat juga sebagai pemerhati salah satu cagar budaya bangsa Indonesia. Untuk itu, mari kita lestarikan bersama. Sekolah yuuk !! Untuk hidup yang tak bisa menunggu..

Sumber:
http://www.surabaya.go.id/wisata/index.php?id=24
http://rajaagam.wordpress.com/2008/10/06/foto-foto-surabaya-tempo-dulu/

Monday, March 15, 2010

Beasiswa S1 Sampoerna School of Education 2010/2011

INFORMASI PENDAFTARAN BEASISWA
PROGRAM SARJANA PENDIDIKAN (STRATA 1)

TAHUN AKADEMIK 2010/2011

BEASISWA
SAMPOERNA SCHOOL of EDUCATION

Sampoerna Foundation (SF) selalu kosisten bahwa Pendidikan yang bekualitas harus dapat diakses oleh semua, untuk itu Program Beasiswa SF akan mendukung sebagian besar dari murid Sampoerna School of Education (SSE). Beasiswa ditujukan untuk siswa dengan kemampuan akademik yang terbaik. SSE diharapkan dapat menciptakan kesempatan yang sama bagi generasi muda untuk mendapatkan Pendidikan yang bermutu.
1.
PILIHAN PROGRAM STUDI

  • Program Studi Pendidikan Matematika
  • Program Studi Pendidikan Bahasa Inggris

2. PERSYARATAN UMUM

Persyaratan umum ini berlaku bagi para mahasiswa yang mengikuti seleksi masuk baik melalui jenis pembiayaan reguler dan non reguler (beasiswa dan/atau bantuan finansial lainnya)

a. Lulus SMA atau setara pada tahun 2008, atau 2009, atau duduk di SMA kelas 12 pada saat mendaftar (lulusan tahun 2010) pada Sampoerna School of Education.

  • Program Pendidikan Matematika : SMA jurusan IPA
  • Program Pendidikan Bahasa Inggris : SMA semua jurusan

b. Bagi lulusan SMA Internasional harap menyertakan Ijazah yang disetarakan oleh Depdiknas.

c. Mengisi formulir pendaftaran yang dapat diperoleh pada sekolah masing-masing (sekolah partner), menghubungi bagian pendaftaran Putera Sampoerna School of Education (SSE) atau mengunduh dari website SSE (www.sampoernaeducation.ac.id).

d. Memiliki kemampuan Bahasa Inggris yang baik.

e. Nilai raport rata-rata 7,00 selama masa SMA (kelas 10 sampai dengan kelas 12) dengan nilai Matematika dan Bahasa Inggris minimum 7,00 .

f. Surat referensi dari Kepala Sekolah & Wali Kelas/Guru BK.

g. Surat keterangan kesehatan.

h. Lulus proses seleksi.

3. PERSYARATAN KHUSUS

Persyaratan khusus yang berlaku bagi para calon mahasiswa yang ingin menggunakan jalur pembiayaan non-reguler (beasiswa) adalah sebagaimana yang tercantum dalam dokumen Pembiayaan Pendidikan di Sampoerna School of Education.

Selain persyaratan umum seperti yang tercantum diatas calon mahasiswa wajib melengkapi dokumen pendukung lainnya seperti yang tercantum di bawah ini:

a. Warga Negara Indonesia.

b. Menjelaskan dan menunjukan bukti kebutuhan tunjangan keuangan untuk melanjutkan pendidikan dengan melengkapi informasi yang tercantum dalam formulir pendaftaran mahasiswa baru SSE.

c. Memiliki prestasi akademik dan non-akademik yang tinggi semasa SMA yang dapat dibuktikan dengan nilai raport atau surat rekomendasi guru atau kepala sekolah.

d. Lulus proses seleksi beasiswa.

4. TATA CARA PENDAFTARAN

Pengembalian Formulir Pendaftaran diterima paling lambat 9 April 2010, ditujukan ke:

SAMPOERNA SCHOOL OF EDUCATION
Sekolah Tinggi Keguruan & Ilmu Pendidikan (STKIP) Kebangkitan Nasional

Sampoerna School of Education Building 4th Floor
Jl. Kapt. Tendean no.88C
Jakarta Selatan 12710, Indonesia

5. INFORMASI PENDAFTARAN (silahkan menghubungi) :

SAMPOERNA SCHOOL OF EDUCATION
Sekolah Tinggi Keguruan & Ilmu Pendidikan (STKIP) Kebangkitan Nasional

Sampoerna School of Education Building 4th Floor
Jl. Kapt. Tendean no.88C
Jakarta Selatan 12710, Indonesia

Student Recruitment Coordinator:

Syeron Syahril

Telp. 021-5772275
syeron.syahril@sampoernaeducation.ac.id

Admission Officer:

Kartini Hardjosuwignyo (Karin)

Telp. 021-5772275
kartini.hardjo@sampoernaeducation.ac.id

6. DOWNLOAD:

1. Prosedur Pendaftaran

2. Formulir Pendaftaran

3. Formulir Surat Referensi

4. Biaya Pendidikan

Sumber: infobeasiswa

Beasiswa Inggris: British Chevening Scholarship 2010/2011

Beasiswa Chevening merupakan beasiswa dari pemerintah Inggris (UK) yang didanai oleh Foreign and Commonwealth Office (FCO) dan dikelola oleh British Council. Beasiswa ini diberikan untuk mahasiswa pascasarjana dari berbagai negara di dunia termasuk diantaranya Indonesia. Mereka yang terpilih akan menempuh studi di Inggris.

The British Chevening Awards General Information & Requirements

General

  • A prestigious programme funded by the British Government (Foreign and Commonwealth Office) and administered by the British Council.
  • Over 1000 scholarships awarded in Indonesia since 1984.
  • This year up to 35 full scholarships are offered for one year Master degrees.
  • Courses at various universities and professional institutions in the UK including courses in media, finance, economics, politics, law, management, engineering, gender, environment, democracy etc.
  • A very competitive scheme. Only the best applicants are invited for further test and interview.
  • Employees, employee’s relatives (or former employees who have left employment less than two years before) of the FCO (Foreign Commonwealth Office), including FCO posts, the British Council and the sponsor will not be eligible to apply for these awards.

Who can apply?

  • Indonesian Citizen.
  • Age between 25 – 40 years old.
  • Excellent first degree with minimum GPA 3.0.
  • Adequate level of spoken and written English language.
  • Minimum of 2 years full time working experience after graduation from S1.
  • Excellent career prospects.
  • Commitment to career development, and ability to demonstrate motivation.
  • Field of study should be relevant to educational background or current profession.
  • We regret that we are unable to receive applications for MBAs.
  • Previous recipients of a Chevening scholarship for Masters degrees are not eligible to reapply.
  • Must be able to demonstrate future leadership potential and the capacity to play an important role in Indonesia’s development.
  • Ability and potential to contribute to future bilateral relations between Indonesia and Britain.
  • We strongly encourage candidates from Eastern Indonesia to apply. Subject areas are: Media, International Relations, Environmental Policy, Local Governmental Administration, Democracy and Pluralism.

When to apply?

  • Applications for 2010/11 Chevening Scholarships will open 1 Oct 2009 and close on 31 December 2009.
    The next scheme will be advertised in the national and regional press
    .

The Selection process

  • Initial selection is based on the quality of the written application. You do not need to attach any documents with the application form.
  • Successful applicants will be notified and invited for an English test/interview in January 2008.
  • The English test and interviews will be held in Jakarta, Surabaya, Medan and Makassar.
  • The results of the interviews will be announced by letter.
  • Candidates achieving an IELTS score of at least 6.5, and who are accepted by a UK university for an appropriate subject (approved by the Embassy) will be awarded a full scholarship.
  • English language training is included as part of the scholarship (only if required). Candidates from outside Jakarta are supported during the period of the course.
  • Whilst undergoing English language training in Jakarta, candidates are briefed by British Embassy and British Council staff and are given guidance on course selection and application procedures.
  • The academic year in the UK commences in September/October. After completing the English courses (around May) candidates are normally advised to return to their employment. The British Council then keeps in touch with candidates about their departure arrangements. Further briefing on the departure arrangements is provided one month prior to departure.
  • The final number of scholarships granted is determined by the British Embassy.

How to Apply
Details about all countries where the Chevening Scholarships scheme operates can be found here.

Prospective scholars applying for Chevening scholarships for 2010/11 will need to apply on-line here: E-Chevening.

For further information please contact:

British Council

Rowena Rompas
British Council
Indonesia Stock Exchange Tower II,
16th Floor
Jl. Jend. Sudirman Kav. 52-53
Jakarta 12190
Indonesia

Phone number: +62 21 515 5561
Fax number : +62 21 515 5562

E-mail : rowena.rompas@britishcouncil.or.id
OR
E-mail : chevening@britishcouncil.or.id

visit the website

http://ukinindonesia.fco.gov.uk/en/

TOP 10 Tips for TOEFL Test

March 12, 2010

TOEFL® Test – Tips To Take You To The Top!

The TOEFL Test, is the most widely accepted English-language assessment used at more than 7,300 institutions in 130 countries including the U.K., U.S. and Canada. The test is divided into four sections – Reading, Writing, Listening and Speaking.

Here are some pointers and resources to help you get on your way to score well for the test.

1.Find something interesting to read and listen to, then practice speaking and writing about it.

Listen to Podcasts, recorded lectures – check the website of your favorite University. Go to news websites such as Ndtv.com, ibnlive.com, timesofindia.com. Read up on your favorite subjects on popular websites such as wikipedia.org. Tell a friend or family member about what you learned.

2.Work with a speaking partner, preferably with a native speaker of English or try an online video chat! The more opportunity you have to speak the language, the more familiar you will become.

3.Take on the role of a great journalist: Take good notes and use them to make summaries.

4.Make vocabulary flash cards and pretend you are a contestant on a vocabulary quiz show. Carry the flash cards with you often. They are a great way to make a bus ride go by quickly.

5.Visit TOEFL-TV on YouTube. www.youtube.com/TOEFLtv for great resources and tips from English language instructors and students that have taken the TOEFL test.

6. Reading Tips

Practice summarizing and paraphrasing texts. Use charts and outlines to organize the ideas in a text. Practice speed reading techniques. Practice reading (and answering questions) on a computer screen. Expand your vocabulary with daily-use vocabulary cards.

7. Listening Tips

i. Listen for basic information – did you comprehend the main idea, major points and important details?
ii. Listen for “pragmatic” understanding – Can you recognize a speaker’s attitude? What is the purpose of the speech? What is their role? Are they an authority or are they a passive part of the conversation?
iii. Listen for connecting and synthesizing – Can you understand the relationship between ideas? Compare and contrast. Determine the cause and effect.

8. Speaking Tips

Read aloud a short article from a newspaper, campus newspaper, magazine, textbook, or the Internet. Write down 2 – 3 questions about the article.

With a speaking partner – Answer the questions. Outline the main points of the article. Give a one-minute oral summary of the article. Express your opinion about it. If there is a problem discussed, give the solution.

  • Speaking Tips – Pronunciation
  • Speak in s-l-o-w motion. You could imitate American or British intonation and rhythm patterns. You could also work on problematic sounds, such as:

[ t ] and [ d ] – uncurl your tongue
[ p ], [ t ], and [ k ] – add some air!
[ p ] and [ b] – close your lips
[ f ] and [ v ] – lower lip to teeth

  • Find an accent reduction coach
  • Your pronunciation doesn’t have to be perfect, but native speakers should be able to understand you.

iii. Listen for connecting and synthesizing – Can you understand the relationship between ideas? Compare and contrast. Determine the cause and effect.

9. Writing Tips

Find a writing buddy who can give you feedback. Read an article and find listening material on the same topic. Write a summary of each. Explain the ways they are similar and the ways they are different.

10. Combine all your skills!

Find listening and reading materials on the same topic from the library or Internet (e.g., news websites such as ndtv.com). Take notes or create outlines on each. Give a one-minute oral summary of each.

Explain how the two relate in a short written response (150 – 225 words). Take notes or create outlines on each. Give a one-minute speech about the same.

Use free resources: www.TOEFLGoAnywhere.org, download TOEFL iBT Tipswatch video clips highlighting study practices, download sample questions, join communities on SMS GupShup for free updates.

(This TOEFL article was submitted by Archana Kori from the the-practice.net. )

Free Resourses: Build GRE Vocabulary Free on LearnWordlist.com

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Bluehost Review